TRIK MENDAPATKAN LOOT BANYAK,MODAL SEDIKIT PADA CLASH OF CLANS
Trik Mendapatkan Loot Banyak,Modal Sedikit pada COC - Mungkin sebagian besar dari sobat bloteng sudah tahu apa itu game COC, ya game COC yang disingkat dari kata Clash Of Clans itu adalah permainan video game strategi freemium pada perangkat bergerak yang dikembangkan oleh Supercell, sebuah perusahaan video game yang berbasis di Helsinki, Finlandia. Game ini sama seperti game strategi lainya (misal : Empire, Red Alert,dll) hanya saja game ini khusus untuk pengguna android/Iphone. Jika sobat masih penasaran gamenya langsung saja download disini.
Pada kesempatan kali ini, saya akan membagikan tips / trik untuk para clasher Bagaimana caranya mendapatkan loot banyak tetapi dengan Troops/pasukan yang harganya murah / sedikit / barbarian / archer.Langsung saja !!
Keuntungan :
- Mendapatkan Loot banyak 2 kali lipat modal
- Hanya Memerlukan renggang waktu beberapa menit, untuk attack kembali
Kerugian :
- Memerlukan banyak waktu untuk mencari lawan dengan kriteria yang ditulis
Mendapatkan Loot Gede, dengan Modal Troops Sedikit !!
- The first, sobat harus siapkan pasukanya dulu, biasanya saya menggunakan kombinasi barbarian + archer ( menurut saya ini adalah trops yang ampuh buat triks ini, selain itu trops ini pasti gak bakal ngehabisin elixir lebih dari 100 rb)
Sobat juga bisa menambahkan giant + wall breaker seperlunya, untuk jaga-jaga jika menemukan resource di dalam wall.
- Setelah Semua pasukan siap, sobat mulai dah ke bagian inti ya itu searching musuh.
- Kriteria musuh yang harus sobat cari jika ingin dapat loot gede sebagai berikut :
- Resource tinggi, diatas 150.000 atau bahkan di atas 200.000
- Sobat harus tahu, apakah resourcenya itu ada di penyimpanan atau ada di tambangnya. Jika resourcenya ada di penyimpanan, dan penyimpanan itu di batasi/dilindungi dengan deffense yang luar biasa, sobat tinggalakan saja . Namun jika sobat tahu resourcenya ada di Tambang dan di luar wall maka kita ambil saja.
*contoh loot yang menggiurkan, setengah di resource setengah di storage - JANGAN SAMPAI TERPANCING DENGAN LOOT BESAR TETAPI DISIMPAN DALAM STORAGE. INGAT ANDA HANYA MENGGUNAKAN BARBARIAN + ARCHER!!.
- Setelah sobat menemukan musuh dengan kriteria diatas, langsung saja sobat kerahkan pasukan di dekat tambang yang berisi loot tadi.
Sedikit tambahan dari teman saya satu clan, gosipnya sih jika ingin dapat lawan dengan loot yang diatas 200.000 /150.000. tinggal ganti bahasanya jika ingin cari musuh. (misal : china , atau yang lainya)Hasil dari trik diatas :
Mungkin itu saja trick untuk kali ini, jika masih ada kesalahan tolong dimaafkan, karena trik ini murni dari saya.